Sisca ❤️Masakan Kampung❤️
5.0
(1 Rating)
Resep masakan rumahan sederhana, ekonomis, mudah, dan enak
Vla pandan:
3 lembar daun suji
Blender
Piring
Piring Saji
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Advertisement
Langkah 1
Pasta daun suji: blender daun suji dan air. Saring, buang ampasnya.
Langkah 2
Tuang pasta daun suji ke dalam panci. Campur jadi satu santan, air, dan pasta pandan. Aduk rata lalu tuang ke dalam pasta daun suji. Aduk rata kembali, tambahkan gula pasir dan garam.
Langkah 3
Rebus bahan vla pandan hingga hampir mendidih, masukkan larutan maizena. Aduk terus perlahan, koreksi rasanya.
Langkah 4
Masak hingga vla pandan mengental dan meletup letup. Angkat, masukkan vanili, aduk rata. Sisihkan.
Langkah 5
Potong singkong menjadi potongan kecil. Didihkan air, beri gula pasir, aduk rata. Rebus singkong hingga empuk.
Langkah 6
Saring singkongnya, tiriskan.
Langkah 7
Penyajian: tata singkong di atas piring saji.
Langkah 8
Tuang vla pandan di atas piring saji. Singkong Thailand vla pandan siap dihidangkan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua