Sop Sayur Frozen #MENUTANGGALTUA

Resep Sop Sayur Frozen #MENUTANGGALTUA

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Memanfaatkan sayur frozen dibuat sop ayam dengan ditambah tulangan ayam dan kentang. Menu akhir bulan dengan bahan seadanya di rumah nih

Bahan Utama

8 sdm sayur frozen (isi wortel, jagung, kacang kapri)

1 buah kentang

80 gram tulangan ayam

600-700 ml air

2 siung bawang putih goreng, haluskan

1/4 sdt lada bubuk

1 sdt kaldu bubuk

Gula dan garam secukupnya

3 batang seledri

Bawang goreng untuk taburan

Cara Membuat

Rebus tulangan ayam sebentar buang airnya. Kemudian mulai didihkan air.

Langkah 1

Rebus tulangan ayam sebentar buang airnya. Kemudian mulai didihkan air.

Kupas kentang lalu potong dadu.

Langkah 2

Kupas kentang lalu potong dadu.

Ketika air mendidih. Masukkan bawang putih goreng yang sudah dihaluskan, tulangan ayam dan kentang. Tunggu hingga kentang matang. Beri kaldu bubuk.

Langkah 3

Ketika air mendidih. Masukkan bawang putih goreng yang sudah dihaluskan, tulangan ayam dan kentang. Tunggu hingga kentang matang. Beri kaldu bubuk.

Masukkan sayuran frozen. Beri gula, garam dan lada bubuk secukupnya. Tes rasanya. Tunggu semua matang, lalu masukkan daun seledri dan taburi bawang goreng.

Langkah 4

Masukkan sayuran frozen. Beri gula, garam dan lada bubuk secukupnya. Tes rasanya. Tunggu semua matang, lalu masukkan daun seledri dan taburi bawang goreng.

Siap disajikan.

Langkah 5

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait