Soto Ceker

Resep Soto Ceker

nareswari

nareswari

5.0

(8 Rating)

Ceker dan kaldunya dibuat soto, enaakk.

Bahan Utama

500 gr ceker ayam

2 batang serai, geprek

3 lembar daun salam

4 lembar daun jeruk

1,5 liter air

2 sdm garam

1 sdt lada bubuk

Bumbu Halus :

8 siung bawang merah

6 siung bawang putih

2 butir kemiri

1 sdt ketumbar bubuk

2 ruas jari jahe

1 ruas jari kunyit

Bahan Pelengkap :

Toge secukupnya

Kol secukupnya

Daun bawang dan seledri secukupnya

Jeruk nipis secukupnya

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Cuci ceker lalu rebus hingga mendidih dan empuk.

Langkah 1

Cuci ceker lalu rebus hingga mendidih dan empuk.

Siapkan bumbu halus.

Langkah 2

Siapkan bumbu halus.

Tumis bumbu halus hingga harum.

Langkah 3

Tumis bumbu halus hingga harum.

Tambahkan serai, daun salam dan daun jeruk. Masak hingga harum.

Langkah 4

Tambahkan serai, daun salam dan daun jeruk. Masak hingga harum.

Masukkan bumbu tumis ke dalam panci berisi ceker.

Langkah 5

Masukkan bumbu tumis ke dalam panci berisi ceker.

Beri bumbu perasa, koreksi rata. Masak hingga bumbu meresap.

Langkah 6

Beri bumbu perasa, koreksi rata. Masak hingga bumbu meresap.

Sajikan dengan bahan pelengkap.

Langkah 7

Sajikan dengan bahan pelengkap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Ratih Anita Dewi

Ratih Anita Dewi

Soto Ceker

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

enak mba, saya suka.. terimakasih resepnya, ijin reshare. 🙏

Sumber Resep

Soto Ceker

Cheyl_via

Cheyl_via

Soto Ceker

Pembuatan Resep

Kompleks

Penilaian Resep

Enak Banget

setor soto cekernya mba seger dan enak banget makasih resepnya �...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Soto Ceker

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait