Steak Sapi Tepung Crispy #LiburandiRumahAja

Resep Steak Sapi Tepung Crispy #LiburandiRumahAja

Laylla gama

Laylla gama

5.0

(5 Rating)

Menu lengkap gizi yang sudah mengandung karbohidrat, protein dan serat. Cocok untuk menemani #LiburandiRumahAja, tentunya semua keluarga pasti suka. ULihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gram daging sapi khas dalam

75 gram tepung serbaguna

½ sdt garam

½ sdt lada bubuk

1 butir telur, kocok lepas

Minyak untuk menggoreng

Tumis Sayuran

1 buah jagung, serut

1 buah wortel, potong dadu

100 gram buncis, potong

½ sdt garam

½ sdt gula

¼ sdt lada bubuk

½ buah bawang bombai, iris

1 siung bawang putih, cincang

Minyak untuk menumis

Kentang Goreng Tepung

200 gram kentang, potong

50 gram tepung serbaguna

¼ sdt oregano kering

Saus

100 gram saus barbeque

2 sdm saus tomat

1 sdm kecap manis

½ buah bawang bombai, iris

1 siung bawang putih, cincang

Cara Membuat

Pipihkan daging lalu baluri dengan garam dan lada

Langkah 1

Pipihkan daging lalu baluri dengan garam dan lada

Baluri daging dengan tepung, kemudian celupkan ke dalam kocokan telur, dan baluri kembali dengan tepung lalu goreng di minyak panas, angkat dan tiriskan

Langkah 2

Baluri daging dengan tepung, kemudian celupkan ke dalam kocokan telur, dan baluri kembali dengan tepung lalu goreng di minyak panas, angkat dan tiriskan

Tumis bawang putih dan bawang bombai, masukan sayuran beri garam, gula dan lada bubuk, masak selama 3 menit, matikan api

Langkah 3

Tumis bawang putih dan bawang bombai, masukan sayuran beri garam, gula dan lada bubuk, masak selama 3 menit, matikan api

Baluri kentang dengan tepung dan oregano, goreng hingga kering

Langkah 4

Baluri kentang dengan tepung dan oregano, goreng hingga kering

Tumis bawang putih dan bawang bombai, masukan saus tomat dan saus barbeque juga sedikit kecap, masak sebentar, matikan api kemudian sajikan daging sapi dengan pelengkap

Langkah 5

Tumis bawang putih dan bawang bombai, masukan saus tomat dan saus barbeque juga sedikit kecap, masak sebentar, matikan api kemudian sajikan daging sapi dengan pelengkap

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: