Sus Pir Karamel #YummyMPASIChallenge

Resep Sus Pir Karamel #YummyMPASIChallenge

Evanofalita

Evanofalita

5.0

(1 Rating)

Kudapan manis yang bisa dijadikan selingan menu makan si kecil ini bunda 🥰

Bahan Utama

125 ml air

50 gr margarin

65 gr terigu protein tinggi

1,5 butir telur

Bahan Isi Pir Karamel

1 buah pir

2 batang kayu manis

50 gr gula palem

5 sdm air, untuk merebus buah pir

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Plastik Segitiga

Advertisement

Cara Membuat

Rebus air, margarin dan garam sampai mendidih. Lalu masukkan terigu, aduk rata dan masak hingga kalis. Diinginkan lalu masukkan telor dan mixer hingga mengembang.

Langkah 1

Rebus air, margarin dan garam sampai mendidih. Lalu masukkan terigu, aduk rata dan masak hingga kalis. Diinginkan lalu masukkan telor dan mixer hingga mengembang.

Tuang adonan pada plastik segitiga dan cetak adonan pada loyang yang sudah dialasi oleh kertas minyak. Panggang pada suhu 200°c hingga adonan mengembang, kulitnya mengeras dan sudah tidak ada bisa pada kue. Setelah matang, keluar dari oven dan sisihkan.

Langkah 2

Tuang adonan pada plastik segitiga dan cetak adonan pada loyang yang sudah dialasi oleh kertas minyak. Panggang pada suhu 200°c hingga adonan mengembang, kulitnya mengeras dan sudah tidak ada bisa pada kue. Setelah matang, keluar dari oven dan sisihkan.

Siapkan bahan isian. Cuci bersih buah pir, kupas lalu rajang halus.

Langkah 3

Siapkan bahan isian. Cuci bersih buah pir, kupas lalu rajang halus.

Masak air, buah pir, kayu manis dan gula hingga air menyusut dan pir terkaramelisasi dengan baik. Angkat dan dinginkan.

Langkah 4

Masak air, buah pir, kayu manis dan gula hingga air menyusut dan pir terkaramelisasi dengan baik. Angkat dan dinginkan.

Siapkan kulit sus, belah menjadi dua lalu isi dengan pir karamel. Kue sus siap dihidangkan.

Langkah 5

Siapkan kulit sus, belah menjadi dua lalu isi dengan pir karamel. Kue sus siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait