Tahu Walik Crispy isi Ayam

Resep Tahu Walik Crispy isi Ayam

Deviana

Deviana

5.0

(1 Rating)

Ide jualan masa kini nih, banyak yang jual tahu walik. Tapi ini aku coba kreasikan dengan olahan daging ayam sebagai isiannya. Lumayan enak dan masih Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

10 pcs tahu pong

100 gr daging ayam

50 gr tepung tapioka

1/2 sdm bawang merah goreng

1/4 buah jeruk nipis

2 batang daun bawang

Garam secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Cuci daging ayam, potong dadu, lalu lumuri dengan perasan jeruk nipis. Diamkan selama 10 menit, kemudian cuci lagi.

Langkah 1

Cuci daging ayam, potong dadu, lalu lumuri dengan perasan jeruk nipis. Diamkan selama 10 menit, kemudian cuci lagi.

Cuci tahu dengan air panas. Lalu gunting 1 sisinya dan balik dengan perlahan dan hati-hati. Jangan sampai tahunya putus.

Langkah 2

Cuci tahu dengan air panas. Lalu gunting 1 sisinya dan balik dengan perlahan dan hati-hati. Jangan sampai tahunya putus.

Blender ayam bersama bawang merah goreng dan tambahkan sedikit garam (sesuai selera).

Langkah 3

Blender ayam bersama bawang merah goreng dan tambahkan sedikit garam (sesuai selera).

Taruh dalam wadah. Tambahkan tepung tapioka dan daun bawang yang sudah di potong-potong. Aduk sampai tercampur rata.

Langkah 4

Taruh dalam wadah. Tambahkan tepung tapioka dan daun bawang yang sudah di potong-potong. Aduk sampai tercampur rata.

Isikan adonan ke dalam tahu yangg sudah dibalik tadi.

Langkah 5

Isikan adonan ke dalam tahu yangg sudah dibalik tadi.

Goreng hingga keemasan dalam api sedang.

Langkah 6

Goreng hingga keemasan dalam api sedang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait