Telur Dadar Kentang Bumbu Merah

Resep Telur Dadar Kentang Bumbu Merah

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Menu yang paling disukai di rumah. Paling mudah dibuat kalau sudah malas memasak tapi masih ingin makan enak. Silahkan dicoba.

Bahan Utama

2 butir telur

1 buah kentang

2 batang daun bawang

¼ sdt merica bubuk

½ sdt kaldu bubuk

Bumbu Merah

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

5 buah cabai merah keriting

Advertisement

Cara Membuat

Serut kentang, lalu sisihkan.

Langkah 1

Serut kentang, lalu sisihkan.

Kocok lepas telur beri kaldu bubuk dan merica.

Langkah 2

Kocok lepas telur beri kaldu bubuk dan merica.

Masukkan daun bawang dan bumbu merah.

Langkah 3

Masukkan daun bawang dan bumbu merah.

Masukkan kentang serut, lalu aduk rata. Koreksi rasanya.

Langkah 4

Masukkan kentang serut, lalu aduk rata. Koreksi rasanya.

Panaskan minyak agak banyak. Lalu masukkan adonan telur.

Langkah 5

Panaskan minyak agak banyak. Lalu masukkan adonan telur.

Masak dengan api sedang.

Langkah 6

Masak dengan api sedang.

Balikkan jika bagian bawah sudah matang. Masak kembali hingga matang merata di kedua sisinya. Kemudian angkat dan tiriskan minyaknya.

Langkah 7

Balikkan jika bagian bawah sudah matang. Masak kembali hingga matang merata di kedua sisinya. Kemudian angkat dan tiriskan minyaknya.

Potong-potong kemudian sajikan di atas piring saji.

Langkah 8

Potong-potong kemudian sajikan di atas piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait