Thea Priestiashanti
4.0
(9 Rating)
Mengolah telur menjadi menu kesukaan keluarga tantangan juga nih, kali ini coba diolah bersama cabe ijo, seger juga ditambah kuah kecap... diceplok at
Langkah 1
Ceplok telur satu persatu. Rebus utuh juga boleh, selera ya.
Langkah 2
Iris bawang bombay, bawang merah, bawang putih dan cabe.
Langkah 3
Tumis bumbu iris hingga harum.
Langkah 4
Tambahkan garam, saus tiram, gula, garam. Tambahkan air.
Langkah 5
Masukan kecap manis, masak hingga mendidih, tambahkan daun bawang.
Langkah 6
Angkat, lalu siram di atas telur. Sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua