Tongkol Masak Santan Pedas

Resep Tongkol Masak Santan Pedas

Dapur Embun

Dapur Embun

5.0

(1 Rating)

Menu sederhana olahan tongkol, bumbunya simpel.

Bahan Utama

2 buah tongkol pindang, buang kepala dan ekor

2 lembar daun salam

1/2 sachet santan instan kemasan 65 ml

100 ml air

1/2 sdt garam

1/2 sdt gula

1/2 sdt kaldu bubuk

Bumbu halus

2 buah cabe merah

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 buah kemiri

Cara Membuat

Goreng pindang tongkol hingga matang.

Langkah 1

Goreng pindang tongkol hingga matang.

Tumis bumbu halus bersama daun salam hingga harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus bersama daun salam hingga harum.

Tambahkan air aduk rata masak hingga bumbu tanak.

Langkah 3

Tambahkan air aduk rata masak hingga bumbu tanak.

Masukkan tongkol goreng aduk rata masak hingga bumbu menyerap ke dalam tongkol.

Langkah 4

Masukkan tongkol goreng aduk rata masak hingga bumbu menyerap ke dalam tongkol.

Tambahkan santan, sambil diaduk terus, masak hingga santan matang, tambahkan garam dan gula serta kaldu, koreksi rasa.

Langkah 5

Tambahkan santan, sambil diaduk terus, masak hingga santan matang, tambahkan garam dan gula serta kaldu, koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: