Puspitasari Anggradewi
4.0
(18 Rating)
Rasanya campur tapi yummy.
Langkah 1
Buang kepala udang. Kalau mau buang kulit badannya juga boleh sisakan ekor. Rendam dengan perasan jeruk nipis dan garam. Lalu cuci kembali dan tiriskan.
Langkah 2
Goreng hingga udah berubah warna.
Langkah 3
Siapkan irisan bawang putih, bawang bombay, dan cabai.
Langkah 4
Tumis dulu bombay, setelah transparan, lanjutkan dengan bawang putih.
Langkah 5
Masukan cabai. Tumis hingga harum.
Langkah 6
Masukan saus tomat dan sambal. Aduk rata.
Langkah 7
Tambahkan air, minyak wijen dan kecap asin. Aduk rata.
Langkah 8
Masukan udang. Masak hingga bumbu meresap dan air habis. So yummy.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua