Ampela Buncis Masak Pedas

Resep Ampela Buncis Masak Pedas

tyasratno

tyasratno

5.0

(1 Rating)

Tambahin kecap biar pedasnya tidak keterlaluan hehe. Yuk masakk

Bahan Utama

3 buah ati ampela

10 buah buncis

Bahan bumbu iris :

3 siung bawang putih

3 siung bawang merah

Bahan bumbu halus :

4 bh cabe merah keriting

5 bh cabe rawit

Bahan Penyedap

1 sdm kecap manis

1/2 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

1 bj kemiri

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ati ampela, kemudian rebus hingga matang. Tiriskan.

Langkah 1

Bersihkan ati ampela, kemudian rebus hingga matang. Tiriskan.

Potong-potong buncis. Bilas sampai bersih.

Langkah 2

Potong-potong buncis. Bilas sampai bersih.

Tumis bumbu halus dan bumbu iris hingga harum.

Langkah 3

Tumis bumbu halus dan bumbu iris hingga harum.

Tuang secukupnya air. Masukkan buncis. Masak hingga setengah matang.

Langkah 4

Tuang secukupnya air. Masukkan buncis. Masak hingga setengah matang.

Kemudian masukkan ati ampela. Tambahkan garam, kaldu bubuk dan kecap. Aduk-aduk hingga tercampur rata. Masak hingga kuah menyusut. Tes rasa dulu sebelum diangkat.

Langkah 5

Kemudian masukkan ati ampela. Tambahkan garam, kaldu bubuk dan kecap. Aduk-aduk hingga tercampur rata. Masak hingga kuah menyusut. Tes rasa dulu sebelum diangkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait