Ayam Ungkep Goreng

Resep Ayam Ungkep Goreng

Ike Wahyuning Sugiharti

Ike Wahyuning Sugiharti

5.0

(1 Rating)

Resep simpel kesukaan...

Bahan Utama

500 gr ayam, potong sesuai selera

300 ml air

Secukupnya minyak untuk menggoreng

Bumbu halus :

3 siung bawang putih

1 sdm peres ketumbar

1/2 sdt garam

2 ruas kunyit

Alat & Perlengkapan

Kompor

Wajan

Cara Membuat

Bersihkan potongan ayam. Rendam dalam campuran air dan bumbu halus. Biarkan 15 menit hingga semalam dalam lemari es.

Langkah 1

Bersihkan potongan ayam. Rendam dalam campuran air dan bumbu halus. Biarkan 15 menit hingga semalam dalam lemari es.

Tuang ayam dan rendamannya ke atas wajan. Nyalakan kompor.

Langkah 2

Tuang ayam dan rendamannya ke atas wajan. Nyalakan kompor.

Masak hingga air menyusut. Matikan kompor.

Langkah 3

Masak hingga air menyusut. Matikan kompor.

Taruh sebagian ayam dalam wadah lalu simpan dalam kulkas untuk stok.

Langkah 4

Taruh sebagian ayam dalam wadah lalu simpan dalam kulkas untuk stok.

Panaskan minyak. Goreng sebagian ayam hingga kecokelatan.

Langkah 5

Panaskan minyak. Goreng sebagian ayam hingga kecokelatan.

Angkat dan sajikan.

Langkah 6

Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Dapur Mama Hanum

Dapur Mama Hanum

Ayam Ungkep Goreng

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Assalamualaikum mbak Ike, setor recook ayam ungkep ya .. Inisih ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Ayam Ungkep Goreng

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait