Bolu Kelemben

Resep Bolu Kelemben

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(2 Rating)

Bolu jadul teman minum teh yang selalu bikin kangen..

Bahan Utama

2 butir telur

50 gram gula pasir

1/4 sdt vanili susu

75 gram tepung terigu serbaguna

Bahan Carlo

1 sdm tepung terigu

1 sdm minyak sayur

1 sdm margarin

Alat & Perlengkapan

Bowl

Loyang

Oven

Cara Membuat

Adonan Carlo: campur jadi satu semua bahan

Langkah 1

Adonan Carlo: campur jadi satu semua bahan

Oles loyang dengan Carlo, panaskan oven dengan suhu 185°C.

Langkah 2

Oles loyang dengan Carlo, panaskan oven dengan suhu 185°C.

Dalam bowl mixer hingga mengembang telur, gula pasir dan vanili susu dengan speed tinggi.

Langkah 3

Dalam bowl mixer hingga mengembang telur, gula pasir dan vanili susu dengan speed tinggi.

Tambahkan tepung terigu dan baking powder dengan cara di saring, mixer dengan speed rendah.

Langkah 4

Tambahkan tepung terigu dan baking powder dengan cara di saring, mixer dengan speed rendah.

Tuang adonan hingga penuh di loyang yang sudah di oles Carlo, oven selama 10 menit.

Langkah 5

Tuang adonan hingga penuh di loyang yang sudah di oles Carlo, oven selama 10 menit.

Setelah agak kecoklatan, keluarkan bolu dan letakkan di loyang persegi, oven lagi selama 5-10 menit supaya bolu kering, setelah dingin simpan di wadah kedap udara.

Langkah 6

Setelah agak kecoklatan, keluarkan bolu dan letakkan di loyang persegi, oven lagi selama 5-10 menit supaya bolu kering, setelah dingin simpan di wadah kedap udara.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: