Bubur Kacang Hijau Fiber Magiccom

Resep Bubur Kacang Hijau Fiber Magiccom

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(1 Rating)

Pengganti santan dengan menggunakan fibercreme.

Bahan Utama

250 gr kacang hijau

40 gr fiber creme

3 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

3 keping gula merah kecil

2 L air

2 lbr daun pandan

1 ruas jahe geprek

Cara Membuat

Rendam kacang hijau semalaman.

Langkah 1

Rendam kacang hijau semalaman.

Rebus kacang hijau dengan magiccom -/+ 20 mnt.

Langkah 2

Rebus kacang hijau dengan magiccom -/+ 20 mnt.

Masukkan daun pandan, gula merah, jahe geprek, gula pasir dan garam.

Langkah 3

Masukkan daun pandan, gula merah, jahe geprek, gula pasir dan garam.

Masukkan fibercreme aduk merata.

Langkah 4

Masukkan fibercreme aduk merata.

Siap disajikan.

Langkah 5

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: