Vhita Hani
5.0
(1 Rating)
Salah satu varian donat kesukaan anak-anak adalah donat dengan topping gula. Kali ini saya membuat donat ala donat Korea, dengan taburan gula halus di
Advertisement
Langkah 1
Masukkan semua bahan donat ke dalam wadah lalu mikser hingga kalis.
Langkah 2
Bulatkan adonan lalu tutupi dengan plastik. Diamkan selama 30 menit.
Langkah 3
Kempiskan adonan yang telah mengembang, lalu bagi menjadi 15 bagian. Bulat-bulatkan.
Langkah 4
Ambil 1 bulatan lalu bentuk memanjang.
Langkah 5
Letakkan tangan kanan dan kiri di ujung-ujungnya, lalu gerakkan masing-masing secara berlawanan ke atas dan ke bawah.
Langkah 6
Angkat dan satukan ujung-ujungnya sehingga membentuk pilin/tambang.
Langkah 7
Diamkan selama 30 menit.
Langkah 8
Goreng hingga matang.
Langkah 9
Campur gula halus dengan bubuk kayu manis, aduk rata.
Langkah 10
Taburi donat dengan campuran gula. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua