Ratna Puspitasari
4.0
(4 Rating)
Resep kreasi ala mama nana untuk camilan keluarga yang nikmat
Advertisement
Langkah 1
Campurkan bawang putih giling atau di parut, daun bawang yang sudah di iris, cabai rawit yang sudah di iris, garam, lada, kaldu jamur dan air. Aduk rata sebelum di masak
Langkah 2
Setelah itu nyalakan api dengan api sedang, aduk rata sampai berubah menjadi kental seperti di foto
Langkah 3
Lalu campurkan adonan yang dimasak ke tepung tapioka. Aduk rata, kalau merasa tepung tapioka kurang bisa di tambahkan
Langkah 4
Setelah itu bisa langsung di bentuk. Karena cireng isi keju, jadi dibentuk bulat yaa..
Langkah 5
Dan ini hasil yang sudah dibentuk
Langkah 6
Setelah itu bisa langsung di goreng. Dan adonan ini bisa jadi 13 cireng
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua