Creamy Cheesy Banana Dessert

Resep Creamy Cheesy Banana Dessert

Sarah Kaalimataw

Sarah Kaalimataw

5.0

(3 Rating)

Rasanya enak dan nikmat ,

Bahan Utama

4 buah pisang raja

1 sdm margarin

200 ml susu cair

50 gr keju parut

1 sdm gula pasir

35 gr kental manis

1/2 sdm tepung maizena.

Topping;

Secukupnya Keju bubuk

Secukupnya meses

Advertisement

Cara Membuat

Kupas pisang lalu bela menjadi dua bagian ,lalu panaskan margarin sampai meleleh. Panggang pisang kedua sisinya berwarna kuning kecoklatan lalu angkat .

Langkah 1

Kupas pisang lalu bela menjadi dua bagian ,lalu panaskan margarin sampai meleleh. Panggang pisang kedua sisinya berwarna kuning kecoklatan lalu angkat .

Membuat vla keju : masak susu cair,kental manis dan gula hingga mendidih.

Langkah 2

Membuat vla keju : masak susu cair,kental manis dan gula hingga mendidih.

Tambahkan keju parut lalu aduk sampai larut dengan susu.

Langkah 3

Tambahkan keju parut lalu aduk sampai larut dengan susu.

Tambahkan margarin, aduk hingga meleleh.

Langkah 4

Tambahkan margarin, aduk hingga meleleh.

Tambahkan maizena yang sudah terlebih dahulu dilarutkan dengan secukupnya air. Aduk - aduk sampai vla mengental.

Langkah 5

Tambahkan maizena yang sudah terlebih dahulu dilarutkan dengan secukupnya air. Aduk - aduk sampai vla mengental.

Tuang sebagian vla keju kedasar wadah saji. Lalu masukkan 3 potong pisang panggang. Tambahkan vla keju dan tumpuk kembali dengan pisang. Lakukan berulang hingga pisang dan vla habis.

Langkah 6

Tuang sebagian vla keju kedasar wadah saji. Lalu masukkan 3 potong pisang panggang. Tambahkan vla keju dan tumpuk kembali dengan pisang. Lakukan berulang hingga pisang dan vla habis.

Tambahkan topping keju parut dan meses lalu sajikan.  Jika suka dingin simpan dalam lemari es 1 jam lalu siap disajikan.

Langkah 7

Tambahkan topping keju parut dan meses lalu sajikan. Jika suka dingin simpan dalam lemari es 1 jam lalu siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait