Dessert Brokat (Brownies Alpukat)

Resep Dessert Brokat (Brownies Alpukat)

Dapur ayu

Dapur ayu

4.0

(9 Rating)

Resep dessert brownies alpukat

Bahan Utama

bahan brownies : 40 gr tepung terigu

2 butir telur

17 gr coklat bubuk

60 ml minyak goreng

1/2 sdt sp

1/2 sdt pasta vanila

35 gr dcc (dark chocolate)

Layer ke 2: 300 gr alpukat

100 ml air

2 sachet susu kental manis

Layer ke 3: 100 gr whipping cream

200 ml air es

Layer ke 4:

1 sdm margarin

90 ml susu cair full cream

80 gr dcc

Chocochips

Alat & Perlengkapan

Spatula

Blender

Loyang

Spatula Kue

Cara Membuat

Cairkan minyak dan coklat batang sampai meleleh lalu sisihkan

Langkah 1

Cairkan minyak dan coklat batang sampai meleleh lalu sisihkan

Mixer gula ,telur, dan sp sampai putih, mengental, dan berjejak

Langkah 2

Mixer gula ,telur, dan sp sampai putih, mengental, dan berjejak

Lalu tambahkan coklat bubuk dan tepung terigu sambil diayak. Lalu mixer kembali sampai rata, masukkan larutan coklat dan minyak lalu aduk menjadi 1 menggunakan spatula

Langkah 3

Lalu tambahkan coklat bubuk dan tepung terigu sambil diayak. Lalu mixer kembali sampai rata, masukkan larutan coklat dan minyak lalu aduk menjadi 1 menggunakan spatula

Masukkan ke dalam loyang yang sudah dioles dengan margarin dan dialasi dengan baking paper lalu kukus sampai matang.

Langkah 4

Masukkan ke dalam loyang yang sudah dioles dengan margarin dan dialasi dengan baking paper lalu kukus sampai matang.

Blender alpukat, susu kental manis, dan tambahkan air sampai halus

Langkah 5

Blender alpukat, susu kental manis, dan tambahkan air sampai halus

Setelah brownies matang dan dingin, potong dan masukkan ke dalam box ukuran 200 m. Masukkan alpukat yang sudah diblender untuk lapisan ke 2

Langkah 6

Setelah brownies matang dan dingin, potong dan masukkan ke dalam box ukuran 200 m. Masukkan alpukat yang sudah diblender untuk lapisan ke 2

Mixer whipping cream dan air es sampai berbentuk cream, lalu susun ke dalam box untuk layer ke 3

Langkah 7

Mixer whipping cream dan air es sampai berbentuk cream, lalu susun ke dalam box untuk layer ke 3

masak susu cair & coklat batang sampai larut

Langkah 8

masak susu cair & coklat batang sampai larut

susun ke dalam box untuk layer ke 4

Langkah 9

susun ke dalam box untuk layer ke 4

beri toping chococips sesuai selera & siap di sajikan

Langkah 10

beri toping chococips sesuai selera & siap di sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Kategori Terkait