Novita Pujiani
5.0
(1 Rating)
Dirumah lagi panen ubi. Kalo bosan direbus bisa coba dibuat ubi karamel ala Korea atau Goguma Mattang. Jika dirumah tersedia biji wijen boleh ditaburk
600 gr ubi ungu
Secukupnya garam
Secukupnya minyak
55 gr sdm gula putih
Langkah 1
Kupas ubi ungu dan potong 3 cm. Rendam dalam air garam, tunggu sejenak. Tiriskan.
Langkah 2
Goreng dalam minyak panas.
Langkah 3
Lakukan 2 kali penggorengan agar renyah.
Langkah 4
Panaskan minyak dan lelehkan gula putih dengan api kecil hingga menjadi karamel.
Langkah 5
Tuang ubi ke atas karamel dan aduk merata.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua