Tine Wahyudi
5.0
(4 Rating)
Tambah tahu putih biar banyak
Bumbu kuah :
400 ml air
Tusuk gigi secukupnya
Kuas
Langkah 1
Cuci cumi. Buang tinta. Lumuri dengan air jeruk lemon. Diamkan beberapa saat agar bau amis hilang
Langkah 2
Campurkan semua bahan isian cumi. Aduk hingga tercampur rata. Masukan ke dalam plastik es atau piping bag. Gunting ujung plastik
Langkah 3
Ambil 1 ekor cumi lalu isi dengan tahu. Sematkan lidi ujungnya. Kukus cumi selama 15 menit
Langkah 4
Ulek bumbu kuah hingga halus. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, lengkuas, jahe, batang serai hingga harum
Langkah 5
Masukan air, gula, garam, kaldu bubuk, santan, tahu dan cumi. Masak hingga air mendidih. Sambil diaduk-aduk agar santan tidak pecah
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!