Ikan Bakar Kecap Sambal Colo - Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Ikan Bakar Kecap Sambal Colo - Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Sajikan selagi hangat dengan nasi atau singkong rebus.

Bahan Utama

4 ekor ikan kembung, cuci bersih

1/2 buah jeruk nipis

Bahan Olesan :

3 sdm kecap manis

3 sdm minyak sayur

1/2 sdt garam

Sejumput kaldu bubuk

Bahan Sambal Colo - Colo :

2 buah tomat merah, potong dadu kecil

5 buah cabe rawit merah, potong kecil-kecil

2 siung bawang merah, iris tipis

1 buah jeruk purut, ambil airnya

2 tangkai daun kemangi, siangi

2 sdm kecap manis

Gula pasir secukupnya

Garam secukupnya

Cara Membuat

Cuci bersih ikan kemudian beri perasan jeruk. Diamkan beberapa saat.

Langkah 1

Cuci bersih ikan kemudian beri perasan jeruk. Diamkan beberapa saat.

Campur bahan olesan, aduk rata.

Langkah 2

Campur bahan olesan, aduk rata.

Bakar ikan dengan dioles bumbu hingga merata. Bakar ikan hingga matang. Angkat.

Langkah 3

Bakar ikan dengan dioles bumbu hingga merata. Bakar ikan hingga matang. Angkat.

Potong-potong bahan sambal colo-colo. Tambahkan gula, garam dan kecap manis. Aduk rata dan tambahkan air jeruk purut. Aduk rata lalu koreksi rasa.

Langkah 4

Potong-potong bahan sambal colo-colo. Tambahkan gula, garam dan kecap manis. Aduk rata dan tambahkan air jeruk purut. Aduk rata lalu koreksi rasa.

Tambahkan daun kemangi. Sajikan ikan bakar dengan sambal colo-colo.

Langkah 5

Tambahkan daun kemangi. Sajikan ikan bakar dengan sambal colo-colo.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: