Ikan Kakap Kuah Kuning Khas Papua #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Ikan Kakap Kuah Kuning Khas Papua #JagoMasakMinggu10Periode3

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(8 Rating)

Resep keluarga karena stay di Papua.

Bahan Utama

1/2 kg ikan kakap putih

3 cm lengkuas

2 lembar daun salam

1 batang serai

1 buah tomat

1 ikan daun kemangi

800 ml air

6 siung bawang merah

5 siung bawang putih

1 cm kunyit

4 buah cabe besar

1 sdm garam

1/2 sdt merica

1 sdt gula pasir

1 sdt penyedap rasa

1/2 buah jeruk nipis

2 sdm minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan kakap yang sudah dipotong.

Langkah 1

Cuci bersih ikan kakap yang sudah dipotong.

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe dan kunyit.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe dan kunyit.

Panaskan minyak. Tumis bumbu halus. Beri garam, gula dan merica hingga harum.

Langkah 3

Panaskan minyak. Tumis bumbu halus. Beri garam, gula dan merica hingga harum.

Masukkan air dan ikan. Tutup hingga mendidih.

Langkah 4

Masukkan air dan ikan. Tutup hingga mendidih.

Beri irisan tomat dan air jeruk nipis. Masak dan tutup hingga kaldu ikan keluar.

Langkah 5

Beri irisan tomat dan air jeruk nipis. Masak dan tutup hingga kaldu ikan keluar.

Masukkan daun kemangi, aduk sebentar.

Langkah 6

Masukkan daun kemangi, aduk sebentar.

Siap disajikan.

Langkah 7

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait