Jumeokbab (Korean Rice Ball) Simple #NoriEkstraPoint

Resep Jumeokbab (Korean Rice Ball) Simple #NoriEkstraPoint

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Jumeokbab atau nasi kepal ala Korea, bikinnya mudah, bisa banget buat sarapan dan bekal anak sekolah. Untuk nasi bisa dibumbui sesuai selera ya,,, kalLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 butir Telur

1 centong Nasi Putih Hangat

1 lmbr Nori

Garam secukupnya

Sejumput Merica

Sejumput Kaldu Jamur

1 sdt Minyak Wijen

Topping

Wijen Hitam

Saos Sambal

Mayonaise

Cara Membuat

Pecahkan telur, bumbui dengan garam, merica bubuk dan kaldu jamur. Kocok lepas.

Langkah 1

Pecahkan telur, bumbui dengan garam, merica bubuk dan kaldu jamur. Kocok lepas.

Kemudian goreng sambil diorak arik. Sisihkan.

Langkah 2

Kemudian goreng sambil diorak arik. Sisihkan.

Siapkan nasi hangat, beri sejumput garam/ kaldu jamur (sesuai selera) dan minyak wijen. Aduk rata.

Langkah 3

Siapkan nasi hangat, beri sejumput garam/ kaldu jamur (sesuai selera) dan minyak wijen. Aduk rata.

Masukkan telur orak arik, dan potongan nori, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan telur orak arik, dan potongan nori, aduk rata.

Ambil sedikit nasi, kemudian kepal-kepal. Lakukan hingga habis.

Langkah 5

Ambil sedikit nasi, kemudian kepal-kepal. Lakukan hingga habis.

Sajikan jumeokbab dengan tambahan saus sambal, mayonaise. Kemudian taburi wijen hitam.

Langkah 6

Sajikan jumeokbab dengan tambahan saus sambal, mayonaise. Kemudian taburi wijen hitam.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: