Kaki Naga Kentang

Resep Kaki Naga Kentang

Irma Anisarahma

Irma Anisarahma

5.0

(1 Rating)

Ini perkedel kentang dimodel kaki naga.

Bahan Utama

400 gram kentang.

250 mili liter minyak goreng.

15 stik kaki naga atau ice cream.

Bahan bumbu

3 siung bawang putih.

5 siung bawang merah.

¼ sendok teh lada bubuk.

1 sendok teh garam halus.

1 batang seledri.

Bahan Pelapis

1 butir telur.

Advertisement

Cara Membuat

Goreng kentang hingga matang. Sisihkan.

Langkah 1

Goreng kentang hingga matang. Sisihkan.

Haluskan kentang. Sisihkan.

Langkah 2

Haluskan kentang. Sisihkan.

Goreng bawang putih dan bawang merah hingga matang. Sisihkan.

Langkah 3

Goreng bawang putih dan bawang merah hingga matang. Sisihkan.

Haluskan bumbu.

Langkah 4

Haluskan bumbu.

Campur kentang yang sudah dihaluskan dengan bumbu halus dan seledri cincang.

Langkah 5

Campur kentang yang sudah dihaluskan dengan bumbu halus dan seledri cincang.

Bentuk adonan seperti kaki naga.

Langkah 6

Bentuk adonan seperti kaki naga.

Dalam mangkok kocok telur.

Langkah 7

Dalam mangkok kocok telur.

Kemudian celup kan ke dalam telur yang sudah di kocok lepas.

Langkah 8

Kemudian celup kan ke dalam telur yang sudah di kocok lepas.

Goreng dalam minyak panas hingga matang.

Langkah 9

Goreng dalam minyak panas hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait