Kembang Kol Goreng Crispy

Resep Kembang Kol Goreng Crispy

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Cemilan sayur buat anak-anak.

Bahan Utama

1 bonggol kembang kol

1 sdt garam

100 ml air

minyak goreng secukupnya

2 sdm tepung bumbu instan

2 sachet saos tomat

Campuran Tepung :

4 sdm tepung terigu

1 sdm tepung maizena

1/4 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt baking powder

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Potong kembang kol, belah dua lalu rendam dalam air garam selama 10 menit.

Langkah 1

Potong kembang kol, belah dua lalu rendam dalam air garam selama 10 menit.

Campur 2 sdm tepung bumbu dengan 70 ml air, aduk rata lalu masukkan potongan kembang kol.

Langkah 2

Campur 2 sdm tepung bumbu dengan 70 ml air, aduk rata lalu masukkan potongan kembang kol.

Gulingkan pada campuran tepung, aduk rata.

Langkah 3

Gulingkan pada campuran tepung, aduk rata.

Goreng dalam minyak panas hingga matang, angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Goreng dalam minyak panas hingga matang, angkat dan tiriskan.

Tata di piring saji, beri saus tomat dan hidangkan.

Langkah 5

Tata di piring saji, beri saus tomat dan hidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait