Kothokan Tahu Ikan Pe Asap

Resep Kothokan Tahu Ikan Pe Asap

Riska Wijaya

Riska Wijaya

5.0

(1 Rating)

Goreng bumbu terlebih dahulu sebelum di haluskan agar rasa kothokan makin sedap.

Bahan Utama

400 gr tahu putih, potong

400 gr ikan pe asap, potong

10 batang kacang panjang, potong

1 buah tomat, potong

7 buah cabai rawit utuh

500 ml santan

500 ml air

1 genggam ale, siangi

2 batang daun bawang, potong

½ sdt gula pasir

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bumbu,Goreng,Haluskan :

10 buah cabai rawit

1 buah cabai merah besar, buang bijinya

8 siung bawang merah

3 siung bawang putih

½ ruas kunyit

2 butir kemiri

Alat & Perlengkapan

Kompor

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tahu hingga matang, lalu sisihkan.

Langkah 1

Goreng tahu hingga matang, lalu sisihkan.

Goreng sebentar ikan pe asap, lalu sisihkan.

Langkah 2

Goreng sebentar ikan pe asap, lalu sisihkan.

Rebus air dalam panci hingga mendidih, lalu masukkan bumbu halus.

Langkah 3

Rebus air dalam panci hingga mendidih, lalu masukkan bumbu halus.

Masukkan kacang panjang, masak hingga setengah layu.

Langkah 4

Masukkan kacang panjang, masak hingga setengah layu.

Lalu masukkan ikan pe asap, tahu, garam, dan gula pasir, aduk rata. Masak hingga bumbu meresap.

Langkah 5

Lalu masukkan ikan pe asap, tahu, garam, dan gula pasir, aduk rata. Masak hingga bumbu meresap.

Kemudian masukkan tomat, cabai rawit utuh, dan santan. Aduk rata perlahan hingga mendidih, lalu matikan kompor.

Langkah 6

Kemudian masukkan tomat, cabai rawit utuh, dan santan. Aduk rata perlahan hingga mendidih, lalu matikan kompor.

Setelah itu taburi dengan daun bawang dan ale.

Langkah 7

Setelah itu taburi dengan daun bawang dan ale.

Pindahkan ke wadah dan siap disajikan.

Langkah 8

Pindahkan ke wadah dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Lilis Dapoer Tara

Lilis Dapoer Tara

Kothokan Tahu Ikan Pe Asap

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Setor recook kotokannya mba, terima kasih untuk resepnya. #jagom...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Kothokan Tahu Ikan Pe Asap

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait