Kue Bawang Gunting

Resep Kue Bawang Gunting

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(2 Rating)

" Cemilan asin yang renyah, cocok untuk cemilan keluarga di rumah 🤗

Bahan Utama

800 gram tepung terigu

200 gram tepung kanji

100 gram margarin

3 butir telur ayam

100 gram daun seledri, cincang halus

2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt merica bubuk

150 ml air

Minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus :

12 siung bawang merah

8 siung bawang putih

Cara Membuat

Siapkan bawang merah dan bawang putih, kemudian haluskan dengan blender.

Langkah 1

Siapkan bawang merah dan bawang putih, kemudian haluskan dengan blender.

Siapkan wadah, kemudian masukkan tepung terigu, tepung kanji, telur, mentega, kaldu bubuk, merica bubuk daun seledri cincang dan bumbu yang sudah di haluskan.

Langkah 2

Siapkan wadah, kemudian masukkan tepung terigu, tepung kanji, telur, mentega, kaldu bubuk, merica bubuk daun seledri cincang dan bumbu yang sudah di haluskan.

Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit,lalu uleni hingga hingga tercampur rata dan kalis, kemudian diamkan selama 15 menit sambil sambil di tutup agar adonan lebih lentur.

Langkah 3

Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit,lalu uleni hingga hingga tercampur rata dan kalis, kemudian diamkan selama 15 menit sambil sambil di tutup agar adonan lebih lentur.

Ambil sedikit adonan, bentuk lonjong, kemudian gunting-gunting dengan ketebalan yang di inginkan.

Langkah 4

Ambil sedikit adonan, bentuk lonjong, kemudian gunting-gunting dengan ketebalan yang di inginkan.

Goreng adonan kue bawang dalam minyak panas,jika adonan sudah masuk kecilkan api, goreng adonan dengan api sedang cenderung kecil hingga garing dan buihnya berkurang.

Langkah 5

Goreng adonan kue bawang dalam minyak panas,jika adonan sudah masuk kecilkan api, goreng adonan dengan api sedang cenderung kecil hingga garing dan buihnya berkurang.

Angkat lalu tiriskan.

Langkah 6

Angkat lalu tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: