Lento Tempe

Resep Lento Tempe

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(2 Rating)

Siapa yang tau makanan ini? enak banget kan?

Bahan Utama

150 gr tempe

2 lembar daun jeruk, iris tipis

1 sdm tepung tapioka

Secukupnya minyak goreng

Bumbu Halus :

2 siung bawang merah

2 buah cabai rawit

2 siung bawang putih

1 ruas kencur

1 sdt garam

Cara Membuat

Ulek halus.

Langkah 1

Ulek halus.

Kukus tempe selama 15 menit.

Langkah 2

Kukus tempe selama 15 menit.

Haluskan tempe, tambahkan bumbu halus, irisan daun jeruk dan tepung tapioka. Aduk rata.

Langkah 3

Haluskan tempe, tambahkan bumbu halus, irisan daun jeruk dan tepung tapioka. Aduk rata.

Ambil secukupnya adonan, bentuk bulat lalu pipihkan.

Langkah 4

Ambil secukupnya adonan, bentuk bulat lalu pipihkan.

Panaskan minyak, masukkan lento tempe. Goreng hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak, masukkan lento tempe. Goreng hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Siap disajikan.

Langkah 6

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: