MPASI Nasi Sayur (9-12 bulan) #MPASIEkstraPoin

Resep MPASI Nasi Sayur (9-12 bulan) #MPASIEkstraPoin

Nulli

Nulli

5.0

(1 Rating)

Yuk bikin kreasi mpasi sayur untuk si kecil. Nah untuk untuk balita yang berumur 9 - 12 bulan kita mulai kenalin makan bertekstur nih, jadi blendernyaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

3 sdm nasi

3 kuntum kembang kol

1 potong tahu

½ buah wortel

1 buah kacang panjang

Sejumput garam

Sejumput gula pasir

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan.

Langkah 1

Siapkan semua bahan.

Rebus tahu, wortel, kembang kol dan kacang panjang yang telah dipotong-potong, lalu tambahkan garam dan gula pasir.

Langkah 2

Rebus tahu, wortel, kembang kol dan kacang panjang yang telah dipotong-potong, lalu tambahkan garam dan gula pasir.

Siapkan blender, masukkan nasi, tahu, wortel, kacang panjang, dan kembang kol.

Langkah 3

Siapkan blender, masukkan nasi, tahu, wortel, kacang panjang, dan kembang kol.

Blendel sebentar saja, sehingga nasi dan sayur masih bertekstur.

Langkah 4

Blendel sebentar saja, sehingga nasi dan sayur masih bertekstur.

Siapkan mangkok, sajikan mpasi nasi sayur dan tambahkan kaldu sayur dan siap dinikmati si kecil.

Langkah 5

Siapkan mangkok, sajikan mpasi nasi sayur dan tambahkan kaldu sayur dan siap dinikmati si kecil.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait