Nugget Ayam Jamur Kuping #JagoMasakApril

Resep Nugget Ayam Jamur Kuping #JagoMasakApril

Dian Diwiti

Dian Diwiti

5.0

(3 Rating)

Camilan enak dan bergizi, cocok sekali untuk menemani buka puasa keluarga tercinta. Anak-anak pasti suka.

Bahan Utama

1 kg Dada Ayam

5 buah Jamur Kuping, direndam air panas

1 batang Daun Bawang

6 siung Bawang Merah, diiris tipis lalu digoreng

4 siung Bawang Putih, diiris tipis lalu digoreng

5 sdm Tepung Tapioka

1 butir Telur

2 sdt Garam

½ sdt Merica Bubuk

Bahan Pencelup :

4 sdm Tepung Terigu

200 ml Air

120 gr Tepung Panir

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Fillet dada ayam lalu digiling halus bersama bawang merah dan bawang putih goreng.

Langkah 1

Fillet dada ayam lalu digiling halus bersama bawang merah dan bawang putih goreng.

Jamur kuping dicincang kasar.

Langkah 2

Jamur kuping dicincang kasar.

Campur semua bahan, aduk sampai tercampur rata.

Langkah 3

Campur semua bahan, aduk sampai tercampur rata.

Taruh dalam loyang ukuran 20 cm x 10 cm x 6 cm yang sudah dialasi baking paper. 
Kukus selama 30 menit.

Langkah 4

Taruh dalam loyang ukuran 20 cm x 10 cm x 6 cm yang sudah dialasi baking paper. Kukus selama 30 menit.

Dinginkan nugget, lalu potong-potong sesuai selera.

Langkah 5

Dinginkan nugget, lalu potong-potong sesuai selera.

Celup nugget ke bahan pencelup, lalu gulingkan ke tepung panir. \
Simpan dalam kulkas selama 1 jam.

Langkah 6

Celup nugget ke bahan pencelup, lalu gulingkan ke tepung panir. \ Simpan dalam kulkas selama 1 jam.

Goreng dengan api sedang sampai kecoklatan.
Angkat, tirisakan dan sajikan.

Langkah 7

Goreng dengan api sedang sampai kecoklatan. Angkat, tirisakan dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait