Omurice Cheese

Resep Omurice Cheese

Eni Ainie

Eni Ainie

5.0

(1 Rating)

Wahhhh.. setelah sekian lama tidak bikin omurice, kali ini saya mencoba bikin omurice cheese.. yummy banget.. flufy banget sumpah.. sajian simple danLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 butir telur

50 gram keju melt

1/2 sdm mentega

"Bahan Nasi"

Wortel kentang secukupnya

1/2 sdt kaldu sapi bubuk

Ayam suwir secukupnya

1 sdm minyak

2 buah cabai hijau

1 siung bawang putih

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bawang putih, lalu tumis hingga harum, masukkan wortel kentang cabai dan ayam suwir, tumis hingga tercampur lalu masukkan nasi dan kaldu bubuk, masak hingga matang.

Langkah 1

Siapkan bawang putih, lalu tumis hingga harum, masukkan wortel kentang cabai dan ayam suwir, tumis hingga tercampur lalu masukkan nasi dan kaldu bubuk, masak hingga matang.

Siapkan telur dan keju parut.

Langkah 2

Siapkan telur dan keju parut.

Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Aduk hingga tercampur rata.

Siapkan pan, dan beri mentega lalu tuang telur dan masak.

Langkah 4

Siapkan pan, dan beri mentega lalu tuang telur dan masak.

Lalu pleting telur di atas nasi, disini bisa diberi saos.

Langkah 5

Lalu pleting telur di atas nasi, disini bisa diberi saos.

Telur saat dibelah meleleh dan lembut banget.

Langkah 6

Telur saat dibelah meleleh dan lembut banget.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait