Pie Tape Mocaf

Resep Pie Tape Mocaf

Happy Ika Masita

Happy Ika Masita

5.0

(1 Rating)

Tekstur pie crust yang unik karena pakai tepung mocaf. Teksturnya muprul nggak perlu effort ngunyah. Eits, tapi hati-hati saat memanggang jg sampe gosLihat Selengkapnya

Bahan Pie Crust

250 g Ladang Lima tepung cassava flour

125 g butter

6-8 sdm air dingin

Bahan isian

65 g butter, lelehkan

250 g tape singkong

55 g Ladang Lima tepung cassava flour

25 g tepung maizena

1 butir telur ayam utuh

1 butir kuning telur

145 g santan instan

85 g kental manis

2 sdt perisa pandan

Bahan pelengkap

1 butir kuning telur

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan isian. Chopper hingga tekstur lembut dan halus

Langkah 1

Campur semua bahan isian. Chopper hingga tekstur lembut dan halus

Kemudian masukkan butter yang sudah dilelehkan terlebih dahulu

Langkah 2

Kemudian masukkan butter yang sudah dilelehkan terlebih dahulu

Ambil sedikit adonan isisan, beri perisa pandan. Selanjutnya masukkan semua bahan isian kedalam plastik segitiga. Simpan dalam lemari es sembari menunggu proses pembuatan pie crust

Langkah 3

Ambil sedikit adonan isisan, beri perisa pandan. Selanjutnya masukkan semua bahan isian kedalam plastik segitiga. Simpan dalam lemari es sembari menunggu proses pembuatan pie crust

Campurkan tepung cassava dan butter (dalam kondisi dingin). Uleni hingga tekstur seperti pasir

Langkah 4

Campurkan tepung cassava dan butter (dalam kondisi dingin). Uleni hingga tekstur seperti pasir

Selanjutnya tambahkan air dingin sedikit demi sedikit sampai didapatkan adonan yang mudah untuk dipulung

Langkah 5

Selanjutnya tambahkan air dingin sedikit demi sedikit sampai didapatkan adonan yang mudah untuk dipulung

Kemudian bagi adonan dan cetak ke dalam cetakan pie. Oven hingga kulit tdk basah dan sebelum kecoklatan

Langkah 6

Kemudian bagi adonan dan cetak ke dalam cetakan pie. Oven hingga kulit tdk basah dan sebelum kecoklatan

Kemudian masukkan isian. Lapisi dengan kuning telur

Langkah 7

Kemudian masukkan isian. Lapisi dengan kuning telur

Terakhir, beri corak dari isian berperisa paandan dan oven kembali hingga matang

Langkah 8

Terakhir, beri corak dari isian berperisa paandan dan oven kembali hingga matang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait