Pisang Goreng Kriwil

Resep Pisang Goreng Kriwil

frisna nugroho

frisna nugroho

5.0

(1 Rating)

Enak banget buat teman ngeteh

Bahan Utama

1 sisir pisang kepok

Bahan kering :

150 gr tepung terigu

3 sdm tepung maizena

½ sdt baking powder

½ sdt vanili bubuk

½ sdt garam

Bahan basah :

⅓ bagian bahan kering

2 sdm gula pasir

1 sdm susu bubuk

1 btr telur

1 sdt margarin

60 ml air

Cara Membuat

Kupas pisang, lalu belah menjadi 2 bagian.

Langkah 1

Kupas pisang, lalu belah menjadi 2 bagian.

Campur semua bahan kering, aduk rata.

Langkah 2

Campur semua bahan kering, aduk rata.

Ambil ⅓ bahan kering, campur dengan bahan basah lainnya kecuali air, aduk sampai menyatu, lalu tambahkan air, aduk sampai licin.

Langkah 3

Ambil ⅓ bahan kering, campur dengan bahan basah lainnya kecuali air, aduk sampai menyatu, lalu tambahkan air, aduk sampai licin.

Balur pisang dengan bahan kering, celupkan dalam bahan basah, lalu balur kembali dengan bahan kering sambil diremas pelan-pelan.

Langkah 4

Balur pisang dengan bahan kering, celupkan dalam bahan basah, lalu balur kembali dengan bahan kering sambil diremas pelan-pelan.

Panaskan minyak goreng, goreng pisang dengan api sedang sampai kuning kecoklatan. Angkat, tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng, goreng pisang dengan api sedang sampai kuning kecoklatan. Angkat, tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: