Puding Keju Sehat For Kids #UntukSiBuahHati

Resep Puding Keju Sehat For Kids #UntukSiBuahHati

Evana Tati

Evana Tati

5.0

(8 Rating)

Puding untuk anak-anak. Selain rasanya yang harus enak, juga harus memikirkan komposisinya agar bisa menunjang pertumbuhan dan perkembangan fisiknya. Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

70 gr keju cheddar parut

700 ml susu cair

150 gr gula pasir

2 butir kuning telur

1/4 sdt garam

1/4 sdt vanili bubuk

30 gr jelly plain bubuk (1 bungkus)

Alat & Perlengkapan

Blender

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Campur keju, separuh susu cair, dan gula pasir. Blender hingga halus.

Langkah 1

Campur keju, separuh susu cair, dan gula pasir. Blender hingga halus.

Tuang ke panci blenderan susu, sisa susu cair, garam, vanili bubuk, bubuk jelly tawar, aduk hingga rata dahulu lalu masak dengan api sedang.

Langkah 2

Tuang ke panci blenderan susu, sisa susu cair, garam, vanili bubuk, bubuk jelly tawar, aduk hingga rata dahulu lalu masak dengan api sedang.

Kocok kuning telur. Jika mulai mendidih, ambil sedikit larutan lalu masukkan kedalam kocokan telur, aduk rata.

Langkah 3

Kocok kuning telur. Jika mulai mendidih, ambil sedikit larutan lalu masukkan kedalam kocokan telur, aduk rata.

Masukkan larutan telur ke dalam panci puding, masak sambil diaduk hingga mendidih.

Langkah 4

Masukkan larutan telur ke dalam panci puding, masak sambil diaduk hingga mendidih.

Biarkan uap panasnya hilang baru tuang ke dalam cetakan.

Langkah 5

Biarkan uap panasnya hilang baru tuang ke dalam cetakan.

Biarkan hingga mengeras lalu keluarkan dari cetakan dan bentuk lubang-lubang kecil dengan alat kerok buah agar tampilan lebih menarik. Hias dan beri topping sesuai selera agar semakin menarik. Sajikan.

Langkah 6

Biarkan hingga mengeras lalu keluarkan dari cetakan dan bentuk lubang-lubang kecil dengan alat kerok buah agar tampilan lebih menarik. Hias dan beri topping sesuai selera agar semakin menarik. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait