Sayur Bayam Bening

Resep Sayur Bayam Bening

Tira Kartika S

Tira Kartika S

5.0

(2 Rating)

Yuk bikin sayur bayam bening. Tanpa minyak jadi lebih sehat dan segar. Bahannya mudah, bikinnya juga gampang, sat set.

Bahan Utama

2 Ikat bayam

½ potong tomat merah

2 siung bawang merah

2 siung bawang putih

Bumbu

½ sdt garam

½ sdt lada putih bubuk

1 sdt kaldu bubuk

150 ml air

Cara Membuat

Iris tomat, bawang merah, dan bawang putih.

Langkah 1

Iris tomat, bawang merah, dan bawang putih.

Petik daun bayam, kemudian bersihkan di air mengalir.

Langkah 2

Petik daun bayam, kemudian bersihkan di air mengalir.

Masukkan air, irisan tomat, bawang putih dan bawang merah ke wajan. Tunggu sampai air mendidih.

Langkah 3

Masukkan air, irisan tomat, bawang putih dan bawang merah ke wajan. Tunggu sampai air mendidih.

Jika sudah mendidih, masukkan bayam. Beri bumbu seperti garam, lada putih bubuk, kaldu bubuk.

Langkah 4

Jika sudah mendidih, masukkan bayam. Beri bumbu seperti garam, lada putih bubuk, kaldu bubuk.

Bayam jika dimasak, cepat matang. Segera angkat jika sudah matang.

Langkah 5

Bayam jika dimasak, cepat matang. Segera angkat jika sudah matang.

Siap disajikan.

Langkah 6

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: