Schotel Mie Instant

Resep Schotel Mie Instant

Tari ShaZa

Tari ShaZa

4.0

(6 Rating)

Resep praktis dan lezat

Bahan Utama

2 bks mie instant isi 2

4 butir telur

3 buah sosis

1/2 siung bawang bombay

1 sdm royco ayam

1 sdm gula

400 ml susu cair

Sedikit garam

Secukupnya keju parut

Secukupnya mentega untukmenumis

Alat & Perlengkapan

Aluminium Foil

Oven

Cara Membuat

Siapkan bahan

Langkah 1

Siapkan bahan

Rebus mie instant hingga 1/2 matang

Langkah 2

Rebus mie instant hingga 1/2 matang

Tumis bawang bombay dengan sedikit mentega, tambahkan susu cair, sosis yang sudah dipotong-potong, gula, garam, royco dam telur satu persatu sambil terus diaduk hingga mendidih, matikan api

Langkah 3

Tumis bawang bombay dengan sedikit mentega, tambahkan susu cair, sosis yang sudah dipotong-potong, gula, garam, royco dam telur satu persatu sambil terus diaduk hingga mendidih, matikan api

Tata mie pada aluminium foil

Langkah 4

Tata mie pada aluminium foil

Tuang cairan susu tadi,, lalu beri keju parut di atasnya

Langkah 5

Tuang cairan susu tadi,, lalu beri keju parut di atasnya

Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya.. suhu 160°c selama 15 menit atau hingga matang. Sajikan

Langkah 6

Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya.. suhu 160°c selama 15 menit atau hingga matang. Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: