Enni Faizah
5.0
(1 Rating)
Cara menikmati lembutnya spaghetti & soto koya dengan cara yang unik.
1 1/2 sdt bubuk bumbu soto
50 ml air
Bahan Koya :
Bahan Pelengkap :
Sambal cabe rawit
Piring
Piring Saji
Kuas
Advertisement
Langkah 1
Panaskan minyak goreng. Lalu tumis bawang putih, daun bawang, daun jeruk, daun salam, lengkuas dan serai hingga keluar aroma bumbunya.
Langkah 2
Masukkan ceker rebus dan bubuk bumbu soto, aduk rata.
Langkah 3
Masukkan spaghetti rebus, kecap manis, garam, kaldu jamur, air jeruk nipis dan air lalu aduk hingga rata. Masak beberapa saat lalu matikan api.
Langkah 4
Koya : ulek bawang goreng dan kerupuk udang hingga halus.
Langkah 5
Tuang spaghetti ke piring saji. Tambahkan telur rebus, irisan tomat dan sambal cabe rawit merah. Taburi atasnya dengan koya dan irisan daun seledri. Sajikan selagi masih hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua