Strawberry Jam Puff Pastry #DiRecookYummy

Resep Strawberry Jam Puff Pastry #DiRecookYummy

nareswari

nareswari

5.0

(2 Rating)

Memanfaatkan kulit pastry buatan sendiri dengan isian selai strawberry

Bahan Utama

1 lembar kulit pastry

3 sdm selai strawberry

1 sdm mentega, untuk olesan

1 butir telur, pisahkan kuning telur dan putih telur, untuk olesan

Alat & Perlengkapan

Garpu

Oven

Cara Membuat

Panaskan oven di suhu 190 derajat, siapkan kulit pastry yang sudah kondisi suhu ruang

Langkah 1

Panaskan oven di suhu 190 derajat, siapkan kulit pastry yang sudah kondisi suhu ruang

Giling dan tipiskan kulit pastry dengan ketebalan sesuai selera

Langkah 2

Giling dan tipiskan kulit pastry dengan ketebalan sesuai selera

Potong kulit pastry dengan ukiran 15x10

Langkah 3

Potong kulit pastry dengan ukiran 15x10

Separuh bagian kulit pastry ditusuk dengan garpu dan dioles mentega

Langkah 4

Separuh bagian kulit pastry ditusuk dengan garpu dan dioles mentega

Beri selai strawberry di bagian yang ditusuk garpu

Langkah 5

Beri selai strawberry di bagian yang ditusuk garpu

Olesi semua pinggiran dengan putih telur,

Langkah 6

Olesi semua pinggiran dengan putih telur,

Tutup selai dengan bagian sebelahnya lalu rapatkan semua sisi dengan garpu

Langkah 7

Tutup selai dengan bagian sebelahnya lalu rapatkan semua sisi dengan garpu

Kerat bagian atasnya, olesi permukaan dengan kuning telur

Langkah 8

Kerat bagian atasnya, olesi permukaan dengan kuning telur

Panggang dengan api atas bawah selama 9-10 menit, lalu lanjutkan dengan api bawah saja selama max 10 menit

Langkah 9

Panggang dengan api atas bawah selama 9-10 menit, lalu lanjutkan dengan api bawah saja selama max 10 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: