Rara Debtasari
5.0
(1 Rating)
Stup roti tawar ini salah satu makanan penutup favorite anakku, mau di bikin varian rasa apa aja dia suka. . Karena sudah lama sekali gak masak ba
Langkah 1
Campurkan susu, santan dan buah strawberry dan keju oles dalam blender, blender hingga tercampur rata. Tuang dalam sauce pan. Tambahkan sejumput garam, gula pasir dan kental manis. Aduk rata. Masak hingga mendidih.
Langkah 2
Tambahkan larutan maizena. Masak hingga sedikit mengental. Koreksi rasa.
Langkah 3
Dalam wadah box, masukkan roti tawar.
Langkah 4
Beri vla dan irisan buah strawberry di pinggirannya, tutup kembali dengan roti tawar. Beri vla kembali.
Langkah 5
Tambahkan topping selai strawberry dan keju parut. Dinginkan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua