Sup Bening Bebek

Resep Sup Bening Bebek

Nila Iswahyudi

Nila Iswahyudi

5.0

(2 Rating)

Bumbu nya simple dan berkaldu sekali,tidak amis dan sangat empuk. Sajikan bersama dengan pokcoy rebus,bawang goreng dan sambal. Ukuran bebek yang saLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 ekor bebek muda, potong kecil-kecil, cuci

2 buah jeruk nipis

2,5 liter air

1 bonggol besar bawang putih, kupas, biarkan utuh

1 ruas besar jahe, potong

2 batang daun bawang, potong besar-besar

3 buah seledri, simpulkan

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Merica bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Kucuri bebek dengan air perasan jeruk nipis, remas-remas, diamkan selama 15 menit, bilas.

Langkah 1

Kucuri bebek dengan air perasan jeruk nipis, remas-remas, diamkan selama 15 menit, bilas.

Siapkan panci, masukkan 2 liter air. Masak hingga mendidih.

Langkah 2

Siapkan panci, masukkan 2 liter air. Masak hingga mendidih.

Kemudian masukkan bebek, aduk rata. Masak dengan api besar,hingga muncul busa-busa keruh dan lemak dari bebek. Kemudian buang busa-busa keruh dan lemaknya. Kecilkan api. Tambahkan 500 ml air, garam, gula pasir, kaldu bubuk dan merica bubuk. Masak dengan api kecil hingga daging bebek matang.

Langkah 3

Kemudian masukkan bebek, aduk rata. Masak dengan api besar,hingga muncul busa-busa keruh dan lemak dari bebek. Kemudian buang busa-busa keruh dan lemaknya. Kecilkan api. Tambahkan 500 ml air, garam, gula pasir, kaldu bubuk dan merica bubuk. Masak dengan api kecil hingga daging bebek matang.

Kemudian masukkan bawang putih dan jahe, aduk rata. Masak hingga bebek benar-benar matang dan empuk. Angkat bawang putih dan jahenya (tujuannya agar kuah tetap bening).

Langkah 4

Kemudian masukkan bawang putih dan jahe, aduk rata. Masak hingga bebek benar-benar matang dan empuk. Angkat bawang putih dan jahenya (tujuannya agar kuah tetap bening).

Kemudian masukkan daun bawang dan seledri, aduk rata. Masak hingga daun bawang dan seledri layu, kemudian angkat daun bawang dan seledrinya. Koreksi rasa dan sup bebek siap disajikan.

Langkah 5

Kemudian masukkan daun bawang dan seledri, aduk rata. Masak hingga daun bawang dan seledri layu, kemudian angkat daun bawang dan seledrinya. Koreksi rasa dan sup bebek siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait