Tahu Tek Tek

Resep Tahu Tek Tek

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

5.0

(1 Rating)

Tahu tek tek ini ala-ala penjual dekat rumah

Bahan Utama

10 buah tahu

2 lonjor lontong

1 genggam toge

3 butir telur

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya minyak goreng

Bahan Sambal Kacang

100 gram kacang tanah

3 siung bawang putih goreng

½ blok gula merah

1 sdm petis

2 sdm kecap manis

Secukupnya garam

Secukupnya air

Cara Membuat

Goreng tahu hingga matang, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Goreng tahu hingga matang, lalu angkat dan tiriskan.

Rebus toge sebentar kalu tiriskan dan siram dengan air dingin.

Langkah 2

Rebus toge sebentar kalu tiriskan dan siram dengan air dingin.

Kocok lepas telur, sambil ditambahkan kaldu bubuk.

Langkah 3

Kocok lepas telur, sambil ditambahkan kaldu bubuk.

Goreng telur dadar menjadi 3 buah, lalu sisihkan.

Langkah 4

Goreng telur dadar menjadi 3 buah, lalu sisihkan.

Goreng kacang tanah hingga matang.

Langkah 5

Goreng kacang tanah hingga matang.

Blender semua bahan sambal kacang, tambahkan air secukupnya dan koreksi rasa.

Langkah 6

Blender semua bahan sambal kacang, tambahkan air secukupnya dan koreksi rasa.

Dalam piring, tata lontong, toge, timun yang dicacah, tahu potong-potong, telur dadar yang dipotong-potong, lalu beri sambal kacang.

Langkah 7

Dalam piring, tata lontong, toge, timun yang dicacah, tahu potong-potong, telur dadar yang dipotong-potong, lalu beri sambal kacang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: