Tahu Walik Aci Goreng

Resep Tahu Walik Aci Goreng

Indah Kurniasari

Indah Kurniasari

5.0

(1 Rating)

Salah satu camilan kesukaan anak anak di rumah. Biasanya dimakan sambil dicocol ke sambal kecap kalau gak gitu ya dimakan bareng cabe rawit.

Bahan Utama

10 buah tahu goreng ukuran kecil

3 buah sosis potong bulat tipis

9 sdm tepung tapioka

3 sdm tepung terigu

1/4 sdt lada bubuk

1 sdt garam

1 sdm bawang putih bubuk

2 batang daun bawang iris tipis

100 ml air panas

Advertisement

Cara Membuat

Iris bagian tengah tahu tapi jangan sampai patah, balik tahu lalu ambil bagian putihnya dan haluskan bagian putih tahu tadi.

Langkah 1

Iris bagian tengah tahu tapi jangan sampai patah, balik tahu lalu ambil bagian putihnya dan haluskan bagian putih tahu tadi.

Di baskom masukkan tepung tapioka, tepung terigu, kaldu bubuk, garam, bawang putih bubuk, lada bubuk, daun bawang iris. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 2

Di baskom masukkan tepung tapioka, tepung terigu, kaldu bubuk, garam, bawang putih bubuk, lada bubuk, daun bawang iris. Aduk hingga tercampur rata.

Masukkan air panas, aduk rata lalu masukkan irisan sosis dan aduk kembali.

Langkah 3

Masukkan air panas, aduk rata lalu masukkan irisan sosis dan aduk kembali.

Ambil tahu goreng yang sudah dibalik tadi. Beri isian campuran aci di bagian tahu yang berwarna coklat / yang berkulit.

Langkah 4

Ambil tahu goreng yang sudah dibalik tadi. Beri isian campuran aci di bagian tahu yang berwarna coklat / yang berkulit.

Goreng tahu aci hingga kedua sisinya kecoklatan.

Langkah 5

Goreng tahu aci hingga kedua sisinya kecoklatan.

Angkat dan tiriskan tahi walik aci gorengnya lalu sajikan ketika masih hangat.

Langkah 6

Angkat dan tiriskan tahi walik aci gorengnya lalu sajikan ketika masih hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait