Takoyaki

Resep Takoyaki

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

5.0

(2 Rating)

Menggunakan bahan sederhana yang ada di kulkas.

Bahan Utama

250 gram tepung terigu

3 sdm tepung bakwan serba guna

1-2 butir telur

1 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

1-2 buah sosis

1/4 buah bawang bombay, cincang

1 sdm furikake

300-400 ml air es

Minyak goreng secukupnya

Bahan pelengkap

Saus takoyaki secukupnya

Mayonnaise secukupnya

Nori tabur secukupnya

Saus sambal secukupnya

Cara Membuat

Campur semua bahan adonan ke dalam wadah.

Langkah 1

Campur semua bahan adonan ke dalam wadah.

Larutkan dengan air es hingga konsistensi pas, agak cair.

Langkah 2

Larutkan dengan air es hingga konsistensi pas, agak cair.

Potong sosis sesuai selera.

Langkah 3

Potong sosis sesuai selera.

Panaskan cetakan, beri sedikit minyak, tuang adonan setengah penuh.

Langkah 4

Panaskan cetakan, beri sedikit minyak, tuang adonan setengah penuh.

Tambahkan topping, tuang adonan hingga penuh.

Langkah 5

Tambahkan topping, tuang adonan hingga penuh.

Bolak-balik takoyaki hingga berbentuk bulat, masak hingga matang dan kecokelatan.

Langkah 6

Bolak-balik takoyaki hingga berbentuk bulat, masak hingga matang dan kecokelatan.

Siapkan piring, olesi takoyaki dengan saus takoyaki atau saus bulgogi.

Langkah 7

Siapkan piring, olesi takoyaki dengan saus takoyaki atau saus bulgogi.

Tambahkan mayonnaise dan saus sambal secukupnya, taburi dengan nori, sajikan.

Langkah 8

Tambahkan mayonnaise dan saus sambal secukupnya, taburi dengan nori, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: