Gliantika
5.0
(2 Rating)
Resep udang asam manis enak, simple dan mudah dibuat, kesukaan orang-orang rumah.
Langkah 1
Cuci dan bersihkan udang, buang kepalanya dan kotoran di punggung udang, kucuri dengan jeruk nipis, diamkan sebentar.
Langkah 2
Lelehkan margarin. Tumis bawang putih hingga harum.
Langkah 3
Masukkan udang. Masak hingga berubah warna. Tuang air.
Langkah 4
Tambahkan saus tomat, saus tiram, kecap manis, gula, garam, dan lada bubuk, aduk rata, tes rasa.
Langkah 5
Masukkan daun bawang. Aduk dan masak sebentar saja. Siap dinikmati.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua