Balado Kentang & Ikan Tongkol

Resep Balado Kentang & Ikan Tongkol

bibil_kitchen

bibil_kitchen

5.0

(1 Rating)

Buat yang suka makanan pedas, harus dicoba ya resep ini.

Bahan Utama

500 gr kentang (kupas, cuci dan potong dadu)

2 ekor ikan tongkol

1 buah tomat merah

3 buah cabai merah

15 buah cabai rawit merah

3 siung bawang putih

6 buah bawang merah

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya garam

Secukupnya minyak goreng

Cara Membuat

Haluskan semya bumbu, lalu sisihkan.

Langkah 1

Haluskan semya bumbu, lalu sisihkan.

Goreng kentang sampai kering, lalu tiriskan.

Langkah 2

Goreng kentang sampai kering, lalu tiriskan.

Goreng juga ikan tongkolnya, kemudian tiriskan.

Langkah 3

Goreng juga ikan tongkolnya, kemudian tiriskan.

Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu hingga matang.

Langkah 4

Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu hingga matang.

Kemudian masukan kentang dan ikan tongkol.

Langkah 5

Kemudian masukan kentang dan ikan tongkol.

Aduk hingga tercampur rata dan jangan lupa tambahkan garam & kaldu bubuk. Setelah matang matikan api & siap disajikan

Langkah 6

Aduk hingga tercampur rata dan jangan lupa tambahkan garam & kaldu bubuk. Setelah matang matikan api & siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: