Bandeng Bakar Dabu-Dabu

Resep Bandeng Bakar Dabu-Dabu

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Enak sekali, yuk cobain sobat yummy.

Bahan Utama

1 ekor ikan bandeng

Bumbu halus

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

Garam secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Bahan olesan

2 sdm kecap manis

1 sdm saus tomat

Bahan Dabu-Dabu

4 buah cabai rawit

1 buah tomat

2 siung bawang merah

2 sdm minyak goreng panas

1 buah jeruk cui

1 sdt garam

1/4 sdt gula pasir

1/4 sdt kaldu jamur

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang putih, bawang merah, garam dan kaldu jamur.

Langkah 1

Haluskan bawang putih, bawang merah, garam dan kaldu jamur.

Aduk rata bahan olesan.

Langkah 2

Aduk rata bahan olesan.

Baluri ikan bandeng dengan bumbu halus sampai merata, marinasi sekitar 15 menit.

Langkah 3

Baluri ikan bandeng dengan bumbu halus sampai merata, marinasi sekitar 15 menit.

Bakar ikan di atas pan atau wajan anti lengket, gunakan api kecil saja.

Langkah 4

Bakar ikan di atas pan atau wajan anti lengket, gunakan api kecil saja.

Olesi badan ikan dengan bahan olesan dan bakar ikan sampai matang.

Langkah 5

Olesi badan ikan dengan bahan olesan dan bakar ikan sampai matang.

Potong-potong cabai rawit, bawang merah dan tomat.

Langkah 6

Potong-potong cabai rawit, bawang merah dan tomat.

Kemudian tambahkan garam, gula pasir dan kaldu jamur, lalu tuang minyak goreng panas dan beri perasan jeruk cui, aduk rata dan koreksi rasanya.

Langkah 7

Kemudian tambahkan garam, gula pasir dan kaldu jamur, lalu tuang minyak goreng panas dan beri perasan jeruk cui, aduk rata dan koreksi rasanya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait