Brownies Kukus Zebra Putih Telur

Resep Brownies Kukus Zebra Putih Telur

meiriya ratna

meiriya ratna

5.0

(1 Rating)

Brownies kukus menggunakan putih telur saja, DCC ganti WCC. Enak lembut

Bahan Utama

260 gr putih telur

120 gr gula pasir

1 sdt SP

120 gr tepung terigu protein rendah

1 sdm susu bubuk

1/2 sdt baking powder

80 gr WCC (white cooking chocolate)

70 ml minyak

1 saset susu kental manis

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Lelehkan WCC dengan cara ditim, jika sudah leleh, tambahkan minyak, aduk rata, sisihkan.

Langkah 1

Lelehkan WCC dengan cara ditim, jika sudah leleh, tambahkan minyak, aduk rata, sisihkan.

Mixer putih telur hingga berbusa, masukan gula secara bertahap. Tambahkan SP, mixer kembali dengan kecepatan paling tinggi hingga putih berjejak.

Langkah 2

Mixer putih telur hingga berbusa, masukan gula secara bertahap. Tambahkan SP, mixer kembali dengan kecepatan paling tinggi hingga putih berjejak.

Tambahkan tepung terigu, susu bubuk dan baking powder sambil diayak. Mixer dengan kecepatan paling rendah sebentar saja cukup asal rata.

Langkah 3

Tambahkan tepung terigu, susu bubuk dan baking powder sambil diayak. Mixer dengan kecepatan paling rendah sebentar saja cukup asal rata.

Tambahkan campuran WCC dan juga kental manis. Mixer sebentar, kemudian ratakan kembali dengan spatula, pastikan tidak ada adonan yang mengendap.

Langkah 4

Tambahkan campuran WCC dan juga kental manis. Mixer sebentar, kemudian ratakan kembali dengan spatula, pastikan tidak ada adonan yang mengendap.

Bagi menjadi beberapa bagian. Beri pewarna sesuai selera.

Langkah 5

Bagi menjadi beberapa bagian. Beri pewarna sesuai selera.

Tuang berseling ke dalam loyang yang telah diolesi minyak tipis dan dialasi keetas roti. Hentakan beberapa kali sesaat sebelum dikukus.

Langkah 6

Tuang berseling ke dalam loyang yang telah diolesi minyak tipis dan dialasi keetas roti. Hentakan beberapa kali sesaat sebelum dikukus.

Kukus selama 30 menit atau hingga kue matang.

Langkah 7

Kukus selama 30 menit atau hingga kue matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait