Ikan Masak Kering Kayu #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Ikan Masak Kering Kayu #JagoMasakMinggu10Periode3

Thea Priestiashanti

Thea Priestiashanti

5.0

(1 Rating)

Sajian khas Ternate ini memiliki rasa rempah yang komplit.

Bahan Utama

1 ekor ikan cakalang/ tongkol

10 siung bawang merah

4 siung bawang putih

10 buah cabe merah keriting

4 buah kemiri

2 ruas jari jahe

1 ruas jari lengkuas

1 sdt ketumbar

1 sdt merica

1 batang kayu manis

2 buah bunga lawang

3 buah cengkeh

4 lembar daun salam

2 batang serai, geprek

1 bungkus kecil asam jawa, ambil airnya

4 sdm kecap manis

2 sdt minyak goreng

1 buah jeruk nipis

300 ml air

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Cuci ikan. Lalu lumuri dengan air jeruk nipis. Diamkan sebentar agar bumbu menyerap.

Langkah 1

Cuci ikan. Lalu lumuri dengan air jeruk nipis. Diamkan sebentar agar bumbu menyerap.

Siapkan bumbu : Haluskan bawang merah, bawang putih, garam, cabe, kemiri, ketumbar, merica dan jahe.

Langkah 2

Siapkan bumbu : Haluskan bawang merah, bawang putih, garam, cabe, kemiri, ketumbar, merica dan jahe.

Campur ikan bersama bumbu halus, daun salam, serai, lengkuas, cengkeh, kayu manis, bunga lawang dan air asam.

Langkah 3

Campur ikan bersama bumbu halus, daun salam, serai, lengkuas, cengkeh, kayu manis, bunga lawang dan air asam.

Tambah kecap lalu nyalakan api.

Langkah 4

Tambah kecap lalu nyalakan api.

Tambahkan air. Masak hingga ikan matang dan air menyusut.

Langkah 5

Tambahkan air. Masak hingga ikan matang dan air menyusut.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait