Cica Susanti
5.0
(1 Rating)
makanan satu ini terkenal dengan aroma nya yang sedep banget 😁😁walaupun begitu tak mengurangi peminat jengkol dengan berbagai jenis olahan
Langkah 1
Gepuk jengkol yang sudah direbus, lalu cuci bersih.
Langkah 2
Siapkan bumbu, lalu cuci bersih, kemudian haluskan.
Langkah 3
Tumis bumbu halus sampai wangi dan matang, lalu masukkan serai, salam, dan daun jeruk.
Langkah 4
Masukkan jengkol, lalu aduk rata.
Langkah 5
Masukkan santan, masak sampai mendidih sambil terus diaduk.
Langkah 6
Masukkan kecap manis, garam, kaldu bubuk, dan gula. Aduk rata sampai kuah mengental, lalu cicipi rasanya.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua