Purnama Sari
5.0
(1 Rating)
Kare ayam kampung ini saya masak dengan metode 5.30.7, hemat gas, in sya Allah dengan waktu 12 menit ayam empuk.
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Haluskan bumbu.
Langkah 2
Tumis bumbu, serai, dan daun jeruk hingga wangi.
Langkah 3
Potong ayam, lalu cuci bersih.
Langkah 4
Rebus ayam 5 menit terhitung dari air mendidih. Matikan api dan pastikan panci dalam keadaan tertutup. Diamkan 30 menit, rebus lagi 7 menit, matikan api, diamkan 30 menit.
Langkah 5
Kemudian masukkan bumbu yang sudah ditumis, jangan lupa tambahkan kaldu bubuk, gula, dan garam.
Langkah 6
Lalu masukkan santan, masak kembali sambil diaduk hingga santan mendidih.
Langkah 7
Koreksi rasa sesuai selera, matikan api.
Langkah 8
Kare ayam kampung siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua